SURABAYA - Babinsa Kel. Medokan Ayu Koramil. 0831/05 Rungkut melaksanakan pemantauan dan pendampingan Vaksinasi Covid - 19 oleh tenaga kesehatan dari. Puskesmas Medokan Ayu bertempat di Jl. Medokan Asri Utara V No. 31 RW. 08 Kel. Medokan Ayu Kec. Rungkut. Senin (05/09/22)
Dalam mekanismenya Babinsa mengecek langsung kegiatan pelaksanaan pemberian Vaksinasi Covid-19 kepada masyarakat. Namun Sebelum divaksin, para penerima vaksin melaksanakan beberapa proses diantaranya Pendaftaran, Skrining, Vaksinasi, Pencatatan dan Observasi.
Pada kesempatan ini pula Babinsa Serda Kanti menyampaikan tentang, pengamanan kegiatan pemberian Vaksin Covid-19 ini, untuk memberikan rasa aman dan nyaman sekaligus monitoring kegiatan tersebut.
Pengamanan dan pemantauan ini kita lakukan agar kegiatan penyuntikan vaksinasi ini bisa berjalan dengan baik dan sesuai tahapan.
Untuk pelaksanaan vaksin suntikan ini terlihat masyarakat sangat antusias dan tidak ada rasa takut, karena Babinsa dan petugas kesehatan menyampaikan bahwa Vaksin ini aman dan halal, " pungkasnya.
Baca juga:
Babinsa Panjang Jiwo Kawal Program BIAN.
|